Berdasarkan Surat Keputusan Nomor.....
Tim IT PMII Wonosobo adalah kelompok kader PMII Wonosobo yang terdiri dari para profesional
berpengalaman, ahli TI, terampil dan berdedikasi dalam bidang teknologi informasi (TI).
Kami bertugas menyediakan, mengelola, dan mendukung sistem kaderisasi digital di
lingkungan PMII Komisariat Wonosobo.
Tim IT PMII Wonosobo memiliki fokus pada kualitas, keandalan, dan keamanan dalam setiap tugas
yang kami jalankan. Kami menyadari pentingnya infrastruktur TI yang stabil dan efisien
dalam mendukung kegiatan kaderisasi di lingkungan PMII Wonosobo.
Komitmen kami adalah memberikan pelayanan yang ramah dan responsif kepada kader PMII Wonosobo.
Kami siap membantu kader dalam menjalani pengalaman kaderisasi digital yang lancar, aman, dan
bermanfaat di ruang lingkup PMII Komisariat Wonosobo.
Tim IT PMII Wonosobo juga mengutamakan pergerakan dan menyampaikan
#salam_pergerakan